Asam lemak dari minyak kelapa menjadi pilihan yang paling banyak dipakai karena merupakan salah satu jenis produk yang terbarukan. Fatty Acid dihasilkan dari sumber yang bisa diperbaharui sedangkan bahan baku dari petrokimia diambil dari sumber yang tidak bisa diperbaharui hal tersebut tentu akan lebih ramah lingkungan dan lebih aman.
Asam lemak kelapa adalah nabati yang berasal dari minyak kelapa atau minyak sawit. Minyak kelapa adalah sumber alami asam laurat tertinggi. Asam lemak kelapa juga biasa disebut dengan istilah Coconut Fatty Acid Distillate (CFAD).
Coconut Fatty Acid Distillate (CFAD) adalah produk sampingan dari pemurnian fisik minyak kelapa. Coconut Fatty Acid Distillate (CFAD) tidak bisa dikonsumsi secara langsung seperti minyak nabati murni. Karena, minyak nabati ini berbentuk bahan mentah.
Asam lemak kelapa digunakan dalam berbagai macam produk, seperti :
PT. Sari Mas Permai merupakan produsen minyak kelapa di Indonesia, Sebagai produsen minyak kelapa, kami juga memiliki salah satu produk turunan yaitu Asam lemak kelapa atau Coconut Fatty Acid Distillate (CFAD). Produk yang kami hasilkan diproses menggunakan peralatan yang canggih dan menggunakan bahan baku dengan kualitas terbaik dan untuk memastikan setiap produk kami sesuai dengan standar kualitas dan konsistensi yang tinggi.
Asam lemak dari minyak kelapa menjadi pilihan yang paling banyak dipakai karena merupakan salah satu jenis produk yang terbarukan. Fatty Acid dihasilkan dari sumber yang bisa diperbaharui sedangkan bahan baku dari petrokimia diambil dari sumber yang tidak bisa diperbaharui hal tersebut tentu akan lebih ramah lingkungan dan lebih aman.
Jika anda saat ini sedang membutuhkan bahan Coconut Fatty Acid Distillate (CFAD) silahkan untuk menghubungi marketing kami melalui marketing@sarimas.com atau kirimkan pesan anda melalui WhatsApp kami di +62 811-3527-333.
See also : Coconut Fatty Acid Distillate (CFAD)